Pengertian dan Fungsi Immobilizer

Teknologi pada kendaraan semakin berkembang pesat saat ini salah satunya adalah dengan adanya teknologi keamanan yaitu sistem immobilizer. Tentu saja penambahan sistem baru pada kendaraan akan membuat harganya lebih mahal sehingga tidak semua kendaraan mobil dilengkapi dengan sistem immobilizer ini. Lalu apakah fungsi dari sistem immobilizer ini pada kendaraan ? Sistem Immobilizer pada kendaraan berfungsi … Read more

Pengaruh tegangan baterai pada sistem pengapian kendaraan yang memakai sistem pengapian baterai

Untuk membuat api maka diperlukanlah sumber api, contohnya jika anda ingin menyalakan kompor untuk menyalakannya maka dibutuhkan sumber api yaitu dapat berupa penyulut api atau yang lainnya. Hal ini sama juga saat proses pembakaran pada motor bakar. Proses pembakaran dapat terjadi jika salah satunya adalah adanya panas dari nyala api busi. Busi pada pembakaran motor … Read more

Cara Pengukuran Berat Jenis Elektrolit Pada Baterai

Baterai merupakan komponen penting pada kendaraan karena fungsi baterai yang sangat vital bagi kendaraan. Baterai digunakan sebagai penyedia sumber arus bagi komponen-komponen kelistrikan pada kendaraan. Sehingga kondisi baterai harus dijaga termasuk kapasitas arus listrik yang tersimpan di dalam baterai. Jika baterai digunakan sebagai sumber arus maka di dalam cairan elektrolit baterai akan terjadi proses pengosongan. … Read more

Kelebihan Baterai (Accu) Basah Pada Mobil

Pengendara-pengendara kendaraan saat ini cenderung lebih banyak yang memilih menggunakan baterai atau aki (accu) tipe kering (tipe free maintenance) dibandingkan dengan menggunakan baterai tipe basah. Alasan utama dibalik pengendara-pengendara tersebut lebih suka menggunakan baterai tipe kering ini adalah karena pada baterai tipe kering tidak memerlukan perawatan dan perhatian lebih banyak dari pada dengan baterai basah. … Read more

Komponen-Komponen Alternator Beserta Fungsinya

Altenator merupakan bagian dari komponen-komponen pada sistem pengisian. Fungsi utama dari alternator yaitu mengubah energi gerak (mekanis) dari mesin menjadi energi listrik. Tenaga mekanik dari mesin dihubungkan ke alternator melalui v-belt kemudian ke pulli alternator. Alternator akan menghasilkan arus bolak balik (arus AC) yang nantinya arus ini akan disearahkan sehingga menjadi arus searah (arus DC) … Read more

Fungsi dan Cara Kerja Kondensor Pada Sistem Pengapian

Tentunya anda sudah tahu fungsi dari komponen platina atau kontak pemutus (breaker point), bahwa fungsi platina adalah untuk menghubungkan dan memutus arus primer coil. Ketika platina menutup maka arus primer akan mengalir sedangkan ketika platina membuka maka arus primer akan terputus. Pada saat platina mulai membuka maka akan timbul tegangan induksi pada kumparan sekunder coil. … Read more

Komponen Sistem Pengisian dan Fungsinya

Sistem pengisian (charging system) merupakan bagian dari sistem kelistrikan yang ada di dalam kendaraan. Untuk menyalakan mobil dibutuhkan tenaga listrik, tenaga listrik yang digunakan bersumber dari baterai. Jika baterai digunakan secara terus menerus maka lama-kelamaan tenaga listrik di dalamnya akan habis juga karena baterai memiliki nilai kapasitas berapa tegangan listrik yang bisa disimpan di dalamnya … Read more

Komponen-Komponen Sistem Pengapian Konvensional Beserta Fungsinya

Sistem pengapian berfungsi untuk menimbulkan percikkan bunga api pada busi agar terjadi pembakaran campuran bahan bakar dan udara didalam ruang bakar, nantinya tekanan dari proses pembakaran ini akan digunakan untuk mendorong piston dan disalurkan ke poros engkol melalui connecting rod (batang piston) sehingga poros engkol dapat berputar. Komponen-komponen dari sistem pengapian konvensional terdiri dari baterai, … Read more

Komponen-Komponen Motor Starter dan Fungsinya

Berbicara masalah sistem starter tak lepas dari yang namanya motor starter. Hal yang mendasar yang harus anda ketahui adalah apa saja komponen-komponen pada motor starter dan apa fungsinya masing-masing. Tak asing lagi anda mendengar tentang motor starter, sudah pasti anda sudah mengetahui fungsi dari motor starter tersebut. Dari yang dulu starter menggunakan kick starter dan … Read more

Fungsi Klakson dan Macam-Macam Klakson

Setiap kendaraan pastilah dilengkapi dengan klakson, mengingat fungsi klakson yang sangat penting bagi pengendara dan orang lain disekitarnya. klakson sendiri berfungsi untuk memberi tanda atau isyarat dengan menggunakan suara atau bunyi. Sedangkan suara atau bunyi yang ditimbulkan tersebut terjadi karena disebabkan adanya getaran. Agar klakson dapat berfungsi dengan baik maka klakson harus dapat didengar, yang … Read more